FAQ (Frequently Asked Question)

Video tutorial mengenai cara pemesanan barang pada website ini telah kami sediakan dan dapat dilihat pada link ini. Jika Anda masih kesulitan, silahkan hubungi kami langsung melalui social media yang tertera, atau anda bisa langsung mengordernya secara manual via chat dengan menyertakan screenshot dari produk yang anda mau, dan tim admin kami akan segera memporses orderan Anda.

Tidak. Anda tidak diwajibkan untuk membuat akun untuk mengorder barang. Namun, kami sangat menyarankan untuk membuat akun terlebih dahulu, karena akan lebih memudahkan Anda. 

Pastikan Anda langsung membayarkan tagihan Anda ke rekening yang tertera. Setelah berhasil melakukan pembayaran, silahkan lakukan konfirmasi pembayaran pada menu yang telah kami sediakan, atau Anda bisa langsung menghubungi tim kami. Jangan lupa untuk menyertakan bukti transfer agar mempermudah tim kami dalam melakukan proses verifikasi.

Selama barang tersebut masih dapat diorder dari sistem kami, barang tersebut sudah pasti ready

Apabila barang yang Anda order tidak kunjung sampai, buka terlebih dahulu menu Lacak Pesanan, dan lakukan tracking. Apabila masih belum terbantu, segera tanyakan via chat / hubungi admin kami, dan admin kami akan segera merespon. Kami memberikan garansi uang kembali jika barang tersebut tidak Anda terima.

Ya, untuk saat ini pembayaran hanya dapat dilakukan via transfer bank. Namun, kami akan terus berupaya untuk mengembangkan sistem ini agar metode pembayaran dapat dilakukan secara otomatis.